Event ~ Jaringan Komputer
Dalam kompetisi Jaringan Komputer ini diadakan secara on the spot yang dilaksanakan di aula UNSERA lantai 6. Adapun keentuannya adalah sebagai berikut :Kategori Peserta : Umum
Biaya Registrasi : Rp 50.000,- Per-karya
Tema : -
Alat/device yang dipakai 1 buah laptop menggunakan aplikasi Cisco Packet Tracer
- 1 server yang terdiri dari (DNS, HTTP, E-mail.)
- 2 router (yang saling berhubungan)
- 6 switch
- 1 hub
- 1 acces point
Di Suatu perusahaan terdapat 7 kantor yang masing-masing pc berbeda jumlahnya. Dikantor itupun tersedia Hotspot yang clientnya dibatas hanya ada 50.
kantor a mempunyai 130 pc, tentukan subnetnya..!
kantor b mempunyai 50 pc, tentukan subnetnya..!
kantor c mempunyai lebih dari 180 pc, tentukan subnetnya..!
kantor d hanya mempunyai 10 pc, tentukan subnetnya..!
kantor e mempunyai 6 pc, tentukan subnetnya..!
kantor f mempunyai 25 pc tentukan subnetnya..!
kantor g hanya mempunyai 4 pc, tentukan subnetnya..!
Peraturan
- Kreatif
Peserta dituntut untuk kreatif dalam membangun sebuah topologi jaringan diperusahaan tarsebut. - Dilarang Keras dalam menggunakan IP Calculator.
Peserta dilarang menggunakan ip calculator atau pun sejenisnya.
Ketentuan HTTP :
Title : Siskom Expo Tahun 2015
Dengan tema "Explore Your Self"
Body : Nama :
Alamat :
Motto Hidup :
Peserta mengisi form pendaftaran di http://rata.in/siskom-expo Dan membayar biaya registrasi sebesar Rp. 50.000,- melalui Rekening BRI Syariah
Penanggung Jawab Jaringan Komputer : Achmad Nur SyawaluddinTitle : Siskom Expo Tahun 2015
Dengan tema "Explore Your Self"
Body : Nama :
Alamat :
Motto Hidup :
Peserta mengisi form pendaftaran di http://rata.in/siskom-expo Dan membayar biaya registrasi sebesar Rp. 50.000,- melalui Rekening BRI Syariah
- Atas Nama : Noverla
- No Rekening : 1007676162
No HP : 089650691994
Formulir Registrasi : http://rata.in/siskom-expo
0 komentar: